- Home
- Server VPN
Arti centang hijau
ExpressVPN mendukung beragam protokol, metode sambungan perangkat ke server VPN. Ini meliputi OpenVPN (UDP) dan OpenVPN (TCP); dan IKEv2. Daftar di atas menunjukkan protokol yang tersedia di tiap lokasi server. (Tidak semua protokol tersedia di tiap perangkat.)
Tidak bisa menemukan lokasi server yang diinginkan?
Tidak bisa menentukan lokasi yang ingin digunakan?
Masalah sambungan?
Lokasi server virtual
Untuk memastikan koneksi VPN cepat, aman, dan andal, sejumlah negara menawarkan lokasi virtual server. Saat terhubung ke lokasi virtual, trafik Anda datang dari alamat IP terdaftar di negara pilihan Anda sembari dirutekan melalui server negara dengan sambungan yang lebih baik.
Pelajari lebih lanjut dan lihat daftar lengkap negara dengan lokasi server virtual.
Server 10 Gbps untuk layanan VPN yang lebih cepat
Kami terus memperbaiki jaringan untuk menawarkan pengalaman VPN terbaik. Itulah sebabnya kami meningkatkan server dari 1 Gbps ke 10 Gbps demi kecepatan yang lebih tinggi dan koneksi yang lebih andal di seluruh dunia.
Lebih dari 80% bandwidth global kami sudah berjalan di server-server yang cepat ini dan akan bertambah lebih banyak lagi.
Uji koneksi Anda dengan peralatan server VPN ini
Cek alamat IP Anda
Apakah Anda terhubung ke server VPN? Cek seberapa privat lokasi Anda dan apakah situs yang dikunjungi bisa melacak alamat IP dengan Privasi Online dan Pemeriksa Keamanan.
Uji kecepatan koneksi Anda
Temukan server VPN koneksi tercepat dengan mengukur latensi dan mengunduh kecepatan dengan Tes Kecepatan VPN.
Dapatkan koneksi VPN tercepat dengan Lokasi Cerdas ExpressVPN
Lokasi Cerdas ExpressVPN memilih lokasi server VPN terbaik secara otomatis agar Anda bisa menjelajahi internet dan semua kontennya dengan aman dan kecepatan kilat.
Algoritma Lokasi Cerdas mengurutkan lokasi server VPN berdasarkan metrik kunci seperti kecepatan pengunduhan, latensi, dan jarak.
Hubungkan ke lokasi server ExpressVPN di...
Konfigurasi seluruh perangkat Anda dengan alamat server VPN ExpressVPN
Komputer, tablet, dan telepon
Windows, Mac, Android (telepon dan tablet), iOS (iPhone, iPad, iPod), Linux, Chromebook, Amazon Kindle Fire, Windows Phone
Router
Asus, D-Link, DD-WRT, Linksys, Netduma, Sabai, Tomato, TP-LINK
Penyimpanan dengan bantuan jaringan
ASUSTOR, QNAP, Synology
Mengapa memilih ExpressVPN?
Diaudit secara independen
Penilaian pihak ketiga memverifikasi klaim keamanan kami melalui pengujian aplikasi dan sistem yang ketat.